Matematika

Pertanyaan

ibu membeli 25 penggaris, 50 pensil dan 75 buku. ibu akan membagikannya kepada anak anak yang kurang mampu. setiap anak mendapat bagian yang sama untuk setiap jenisnya. berapa banyak anak terbanyak yang akan menerima pemberian ibu?

2 Jawaban

  • 25 anak 
    masing masing anak mendapat 1 penggaris 2 pensil dan 3 buku 

     semoga membantu dan maaf jika salah
  • jawabannya 25 orang..
    (dicari FPB nya yaitu 25)

Pertanyaan Lainnya