sebuah peluru keluar dari sebuah senapan. massa peluru 10 gr dan massa senapan 3 kg. laju gerak peluru 50 m/s. besar kecepatan senapan setelah peluru ditembakka
Fisika
Simi2002
Pertanyaan
sebuah peluru keluar dari sebuah senapan. massa peluru 10 gr dan massa senapan 3 kg. laju gerak peluru 50 m/s. besar kecepatan senapan setelah peluru ditembakkan....m/s
1 Jawaban
-
1. Jawaban nuri33
Dik :
mp = 10 gr
= 0,01 kg
ms = 3 kg
vp = 50 m/s
Dit : vs...?
jwb :
Ps = Pp
ms.vs = mp.vp
3 kg. vs = 0,01 kg. 50 m/s
vs = 0,5/3
= 0,167 m/s