diantara unsur -unsur A, B,C,D dengan nomor atom berturut-turut 4,12,16 dan 20 yang tidak terletak dalam golongan yang sama pada sistem periodik adalah A. A B.
Kimia
sintyasuherlan
Pertanyaan
diantara unsur -unsur A, B,C,D dengan nomor atom berturut-turut 4,12,16 dan 20 yang tidak terletak dalam golongan yang sama pada sistem periodik adalah
A. A
B. B
C. C
D. D
tolong sama pembahasab
A. A
B. B
C. C
D. D
tolong sama pembahasab
1 Jawaban
-
1. Jawaban cyclohexatriene
Tulis konfigurasi elektron masing2:
A: [He] 2s2
B: [Ne] 3s2
C: [Ne] 3s2 3p4
D: [Ar] 4s2
jadi yg tidak segolongan adalah C karena konfigurasi elektron terakhirnya bukan ns2