Matematika

Pertanyaan

sebuah roda berjari jari 28cm jika roda berputar sebanyak 100 kali maka panjang lintasan yang dilalui sejauh

2 Jawaban

  • panjang lintasan
    = keliling lingkaran x banyak putaran
    = 2 π r x putaran
    = 2 x 22/7 x 28 x 100
    = 44 x 4 x 100
    = 17.600 cm
  • Cari keliling dulu

    K = 2 x pi x r
    K = 2 x 22/7 x 28
    K = 176 cm

    Mencari panjang lintasan
    Lintasan = K x putaran
    = 176 x 100
    = 17.600 m
    Bisa juga 176 m.

    Smgmbntu;)

Pertanyaan Lainnya