Diketahui fungsi konsumsi C=15+0,60y, besarnya investasi per tahun I=30. Hitunglah : a.besarnya keseimbangan pendapatan nasional b.besarnya keseimbangan konsums
Ekonomi
Nadilarhmn
Pertanyaan
Diketahui fungsi konsumsi C=15+0,60y, besarnya investasi per tahun I=30. Hitunglah : a.besarnya keseimbangan pendapatan nasional b.besarnya keseimbangan konsumsi c.besarnya keseimbangan tabungan
1 Jawaban
-
1. Jawaban imaniartia
C = 15 + 0,60Y
I = 30
a. Keseimbangan pendapatan nasional
Y = C + I
Y = 15 + 0,6Y + 30
Y - 0,6Y = 45
0,4Y = 45
Y = 112,5
b. Keseimbangan konsumsi :
C = 15 + 0,60Y
= 15 + 0,60(112,5)
= 15 + 67,5
= 82,5
c. Keseimbangan tabungan
S = -15 + 0,40Y
= -15 + 0,40(112,5)
= -15 + 45
= 30