IPS

Pertanyaan

bagaimanq proses tumbuh nya tanaman

1 Jawaban

  • tumbuh adalah proses perubahan yg dapat diukur dan dihitung (kuantitatif) dan tidak dapat berubah kembali (irreversible).
    contoh : bertambah tinggi, batang tambah tebal

    proses pertumbuhan:
    - imbisisi (masuknya air ke biji)
    - perkecambahan (tumbuh radikula dan epicotil)
    -pertumbuhan primer (akar dan batang memanjang)
    -pertumbuhan sekunder (penebalan karen sistem meristem) 

    *pertumbuhan sekunder hanya terjadi pada tmbhn dikotil krn memiliki kambium

    moga membantu :)

Pertanyaan Lainnya