Fisika

Pertanyaan

Sebuah benda memiliki massa 8 kg diberi gaya 5N kekanan dan 2N kekiri.Berapakah percepatan yang dialami benda tersenut?

1 Jawaban

  • ΣF = (5 N) - (2 N) = 3 N ← resultannya
    a = F/m
    a = (3 N) / (8 Kg)
    a = 0,375 m/s²

Pertanyaan Lainnya