Sebuah bejana berisi zat cair mempunyai dua lubang kebocoran pada kedua sisinya Lubang sebelah kiri ( A1) 2 kali lebih besar daripada lubang sebelah kanan (A2)
Fisika
PancaMrytni
Pertanyaan
Sebuah bejana berisi zat cair mempunyai dua lubang kebocoran pada kedua sisinya
Lubang sebelah kiri ( A1) 2 kali lebih besar daripada lubang sebelah kanan (A2) sedangkan v1 dan
v2 adalah kecepatan aliran zat cair. Apabila jarak permukaan zat cair terhadap kedua lubang sama
maka ....
Lubang sebelah kiri ( A1) 2 kali lebih besar daripada lubang sebelah kanan (A2) sedangkan v1 dan
v2 adalah kecepatan aliran zat cair. Apabila jarak permukaan zat cair terhadap kedua lubang sama
maka ....
1 Jawaban
-
1. Jawaban divavivi1605
Fluida Statis
• Tabung Bocor
A1 = 2 A2
h1 = h2
v1, v2 ??
Kecepatan pancar
v = √(2 g h)
karena h1 = h2, maka v1 = v2 ←
Debit
Q = A v
karena A1 = 2 A2 dan v1 = v2, maka Q1 = 2 Q2 ←
Jarak pancar
x = 2 √(h1 h1')
karena h1 = h2 dan h1' = h2', maka x1 = x2 ←