Sebutkan tiga macam alamat sel dan contohnya
TI
olar
Pertanyaan
Sebutkan tiga macam alamat sel dan contohnya
2 Jawaban
-
1. Jawaban SADAM98
macam-macam sel beserta contohnya yaitu:
1. Alamat sel relatif : alamat sel selalu berubah pada proses pengsopy-an
Contoh : sel C1 berisi =A1+B1 dicopy ke sel C2 maka sel C2 akan berisi =A2+B2
2. Alamat sel absolut : alamat sel yang tidak berubah pada proses pengcopy-an dan ditandai dengan $ (tekan tombol F4)
Contoh : sel C1 berisi =$A$1+B1 dicopy ke sel C2 maka sel C2 akan berisi =$A$1+B2
3. Alamat sel semi absolut : alamat sel yang absolut pada baris atau absolut pada kolom
Contoh : sel C1 berisi =$A1+B$1 dicopy ke sel C2 maka sel C2 akan berisi =$A2+B$1.
Semoga Jawaban Saya Bisa Membantu...
TRIMS... -
2. Jawaban MaulanaRM
1. Sel absolut
Cth :$A$1, $B$1
2. Sel semi absolut
Cth: A$1 (Baris 1 yg absolut) $A1 (Kolom A yg absolut)
3. Sel Relatif
Cth: A1, B1 C1