Sebuah partikel melakukan getaran harmonis dengan amplitudo A. Saat kecepatannya sama dengan setengah kecepatan maksimum, maka simpangannya sama dengan...
Fisika
narumonda
Pertanyaan
Sebuah partikel melakukan getaran harmonis dengan amplitudo A. Saat kecepatannya sama dengan setengah kecepatan maksimum, maka simpangannya sama dengan...
1 Jawaban
-
1. Jawaban Roufan
diketahui:
v = 1/2 v maksimum
v maksimum = Aω
y = A sin (ωt) lalu diubah dengan dy/dt (turunan trigonometri berantai) (θ = ωt) menjadi v = Aω cos(ωt) (sin diubah jadi cos, ω dikeluarkan (turunan trogonometri berantai))
ingat, θ = ωt
jadi
v = Aω cos(θ)
½ v maksimum = Aω cos(θ)
½Aω = Aω cos(θ) (Aω dihilangkan)
½ = cos(θ)
½ = cos(60°)
jika sin diturunkan menjadi cos (turunan trigonometri) maka cos akan menjadi sin jika dinaikkan (logika ngawur gw)
maka:
sin(60°) = ½√3
bersamaan dengan diubahnya sin menjadi cos maka rumus v = Aω cos(θ) diubah pula menjadi y = A sin (θ)
maka:
y = A sin(60°) = ½√3
CMIIW yaaa, soalnya ane juga masih nubi :3