sebutkan pengertian dari : a. difusi b. osmosis c. transpor aktif d. fagositosis e imbibisi
Biologi
linnarrow7
Pertanyaan
sebutkan pengertian dari :
a. difusi
b. osmosis
c. transpor aktif
d. fagositosis
e imbibisi
a. difusi
b. osmosis
c. transpor aktif
d. fagositosis
e imbibisi
1 Jawaban
-
1. Jawaban astrijulianti25
Osmosis: perpindahan air melalui membran
permeabel selektif dari bagian yang terencer ke
bagian yang lebih pekat. Difusi: peristiwa
mengalirnya/berpindahnya suatu zat dalam
pelarut dari bagian berkonsentrasi tinggi ke
konsentrasi rendah. Transpor aktif: pengangkutan
lintas membran dg menggunakan energi ATP,
meliatkan pertukaran ion NA+ dan K+ serta
protein kontraspor yg akan mengangkut ion NA+
bersama molekul lain bersama asam amino dan
gula. Fagositosis: proses seluler dari fagosit dan
protista yang menggulung partikel padat dengan
membran sel dan membentuk fagrosom internal.
Pinositosis: salah satu jenis endositosis dimana sel
"meneguk" tetesan fluida ekstraseluler dalam
vesikula kecil.