jarak kota A dan B pada peta adalah 6 cm. jarak sesungguhnya kota A dan B adalah 36 km. maka skala yang digunakan pada peta adalah....
Matematika
jar15
Pertanyaan
jarak kota A dan B pada peta adalah 6 cm. jarak sesungguhnya kota A dan B adalah 36 km. maka skala yang digunakan pada peta adalah....
1 Jawaban
-
1. Jawaban dnnyz07
Rumus skala :
Skala = jarak peta : j.sbenarnya
Skala = 6 cm : 36 km
36 km = 36 x 100.000 = 3.600.000 cm
(Ingat , dr km ke cm dikali 100ribu)
Skala = 6 : 3.600.000
Skala = 1 : 600.000 (keduanya bagi 6)
Smgmbntu^^