Fisika

Pertanyaan

sebuah roda berotasi pada suatu poros tertentu dengan kecepatan sudut 60 rpm. hitunglah kecepatan linear titik yang berjarak 20 cm dari poros roda tersebut?.....

1 Jawaban

  • GMB

    f = 60 rpm = 60/60 = 1 Hz
    R = 20 cm
    V = __?

    kecepatan linear
    V = 2π f R
    V = 2π • 1 • 20
    V = 40π cm/s = 0,4 π m/s ← jwb

Pertanyaan Lainnya