Biologi

Pertanyaan

Keanekaragaman organisme disebabkan oleh hal hal berikut ini,kecuali....
A.Mutasi
B.Adaptasi
C.Evolusi
D.Reproduksi

1 Jawaban

  • Materi Keanekaragaman Makhluk Hidup

    Kelas VII


    Kecuali [D] Reproduksi


    Secara umum keanekaragaman disebabkan evolusi

    mutasi -> variasi -> Adaptasi -> spesiasi



    Mohon maaf apabila ada kesalahan


Pertanyaan Lainnya