Matematika

Pertanyaan

sebuah benda terletak 10 cm dari lensa cekung yang berjarak fokus 15 cm jarak bayangannya adalah

1 Jawaban

  • Dik: s = 10 cm
    f = 15 cm
    dit: s' =...??
    jawab :
    1/f = 1/s + 1/s'
    1/15 = 1/10 + 1/s'
    1/15 - 1/10 = 1/s'
    -1/30 = 1/s'
    1/s' = -1/30
    s' = -30

Pertanyaan Lainnya