Bentuk setara 3Cu + 6HNO3 --> 3Cu(NO3)2 + NO + 3H2O adalah
Kimia
nadiangelica12
Pertanyaan
Bentuk setara 3Cu + 6HNO3 --> 3Cu(NO3)2 + NO + 3H2O adalah
1 Jawaban
-
1. Jawaban ayynanu
karena kamu meminta reaksi untuk disetarakan, maka seharusnya persamaan yang kamu berikan memiliki koefisien 1 semua (belum setara), yaitu:
Cu + HNO3 --> Cu(NO3)2 + NO + H2O
maka setelah disetarakan akan menjadi
3 Cu + 8 HNO3 --> 3 Cu(NO3)2 + 2 NO + 4 H2O