B. Indonesia

Pertanyaan

Tolong bikin puisi akrostik dengan nama haryani iksan.

1 Jawaban

  • Angin berembun menyisih luka
    Dalam relung terbesit nama
    Lihat hari semakin menua
    Lelah tersesal mendua cinta
    Aku terhenti pada pandang itu
    Sapamu yang hentikan waktu
    Orang menyapa tiada terhirau
    Nurani terlamun pada impian
    Nestapa hilang tanpa terasa
    Ingin ku terhenti pada waktumu
    Apa bisa aku teruskan?
    Pilihan ada tanpa jawaban
    Untuk trkasih melupa janjinya
    Teramat pilu teringat manisnya
    Resah menahan hati yang gundah
    Ini mungkin saat membingungkan, untuk waktu atas kamu

Pertanyaan Lainnya