persamaan ciri ciri dari persegi,persegi panjang,belah ketupat dan jajar genjang
Matematika
euannetristan
Pertanyaan
persamaan ciri ciri dari persegi,persegi panjang,belah ketupat dan jajar genjang
2 Jawaban
-
1. Jawaban lizainn
mempunyai 4 sisi
jumlah sudutnya 360 derajat
sisi yang berhadapan sama panjang
sudut yang berhadapan sama besar -
2. Jawaban ajiecook
memiliki 4 sisi
4 rusuk