struktur fotoreseptor pada mata yang tidak peka terhadap warna pada kondisi kurang cahaya adalah
Biologi
LGION7773
Pertanyaan
struktur fotoreseptor pada mata yang tidak peka terhadap warna pada kondisi kurang cahaya adalah
2 Jawaban
-
1. Jawaban AnggerSulistyarini
Fotoreseptor mata adalah retina.
Di dalam retina terdapat dua macam sel-sel fotoreseptor, yaitu sel-sel batang dan sel-sel kerucut.
~ Sel-sel batang merupakan sel-sel yang sangat peka terhadap cahaya dengan intensitas rendah.
~Sel-sel kerucut peka terhadap intensitas cahaya yang tinggi dan perbedaan panjang gelombang sehingga berperan dalam proses penglihatan di siang hari atau di tempat-tempat terang.
Jadi,jawabannya adalah sel-sel batang pada retina.
Semoga jawabannya bisa membantu -
2. Jawaban Ryder11
Yaitu fotoreseptor kerucut. Fotoreseptor kerucut ini peka terhadap cahaya yang terang sehingga mereka tidak peka dengan cahaya gelap.