Contoh tugas yang berhubungan dengan kekonsulan di bidang kebudayaan dan ilmu pengetahuan adalah
PPKn
gilhamgumelar
Pertanyaan
Contoh tugas yang berhubungan dengan kekonsulan di bidang kebudayaan dan ilmu pengetahuan adalah
1 Jawaban
-
1. Jawaban wtfdinapart2
Tugas-tugas yang berhubungan dengan kekonsulan:
1. Bidang ekonomi, yaitu menciptakan tata ekonomi dunia baru dengan menggalakkan ekspor komoditas nonmigas, promosi perdagangan, mengawasi pelayanan, pelaksanaan perjanjian perdagangan dll.
2. Bidang kebudayaan dan ilmu pengetahuan, seperti pertukaran pelajar dll.