perbedaan antara pola siklus hidup Bryophyta dan angiospermae
Biologi
AliyahMartak8900
Pertanyaan
perbedaan antara pola siklus hidup Bryophyta dan angiospermae
1 Jawaban
-
1. Jawaban gra
Pada siklus hidup bryophyta atau lumut, fase yang dominan adalah fase gametofit atau menghasilkan anteridium dan arkegonium.
Sedangkan pada tumbuhan angiospermae, fase yang dominan adalah fase sporofit, Fase sporofit menghasilkan spora, angiospermae ini bersifat heterospora.