Matematika

Pertanyaan

seorang anak bermain layang-layang dengan panjang benang 7.6 m. sudut elevasi layang-layang yg terbentuk adalah 60 derajat. jika jarak tangan tersebut dari tanah adalah 1.5 m, tentukan tinggi layang-layang terhadap tanah

1 Jawaban

  • sin 60 = h/7,6
    h = 7,6 sin 60
    h = 19/5 akar 3 m = 6,58 m

    tinggi layang-layang thd tanah
    = 6,58 + 1,5
    = 8,08 m

Pertanyaan Lainnya