Bagaimana menyelesaikan kasus yang ada di negara kita, contohnya kasus ahok, dipandang dari sudut kongnitif, sosial, budaya, dan agama, dan teori apa yang dapat
Sosiologi
ferdianussonata1995
Pertanyaan
Bagaimana menyelesaikan kasus yang ada di negara kita, contohnya kasus ahok, dipandang dari sudut kongnitif, sosial, budaya, dan agama, dan teori apa yang dapat di gunakan dalam mengkaji masalah tersebut?
1 Jawaban
-
1. Jawaban M3l4n13
Sebenarnya kasus ahok adalah cerminan dari bangsa indonesia yang mulai tidak saling memahami dan toleransi baik antar agama, suku, dan bangsa. Jika ditanggapi dengan tenang, seharusnya kasus ahok tidak perlu menjadi bahan besar yang sampai menarik perhatian negara lain. Jika satu pihak merasa dirugikan, maka pihak lain harus bertanggung jawab atas perbuatannya. Namun masalah bertambah serius karena masalah sepele, yaitu keinginan untuk menang di kedua belajar pihak. Dengan sikap tidak menerima keadaan yang sudah diputuskan, sebenarnya pelampiasan kekesalan dari akibat masalah tersebut bisa merugikan lebih banyak pihak. Contohnya sama dengan demo, jalanan bisa menjadi lebih macet dari sebelumnya. Juga masalah ini sampai disorot media luar. Bukankah seharusnya Indonesia disorot karena sikap toleransinya? Sebenarnya ini hanya masalah pendapat dan bagaimana dua pihak menerima keadaan dan keputusan.
Maaf kalo salah