Matematika

Pertanyaan

Nilai rata-rata ujian matematika dari 29 mahasiswa adalah 70. jika nilai ani digabungkan dengan kelompok itu, maka nilai rata2nya menjadi 70.5
nilai ani adalah..

1 Jawaban

  • Total = mean x byk data

    Total 29 murid = 70 x 29 = 2.030
    Total 29 + ani = 70,5 x 30 = 2.115

    Nilai Ani = 2.115 - 2030
    = 85

    Smgmbntu^-^

Pertanyaan Lainnya