Tangkai daun lebih keras dan kuat dibandingkan helaiaan daun karena memiliki jaringan penguat yang terdiri atas... A.sklerenkim dan Kolenkim B.Kolenkim dan meri
Biologi
Rossny297
Pertanyaan
Tangkai daun lebih keras dan kuat dibandingkan helaiaan daun karena memiliki jaringan penguat yang terdiri atas...
A.sklerenkim dan Kolenkim
B.Kolenkim dan meristem
C.palisade dan parenkim
D.parenkim dan Kolenkim
A.sklerenkim dan Kolenkim
B.Kolenkim dan meristem
C.palisade dan parenkim
D.parenkim dan Kolenkim
2 Jawaban
-
1. Jawaban kiki877
Jawabannya...
A. Sklerenkim dan Kolenkim
Penjelasan :
Jaringan tersebut termasuk jaring penguat (Sklerenkim dan Kolenkim).
Semoga membantu -
2. Jawaban Ryder11
[tex]Histologi[/tex]
Jaringan penguat ada dua dan kedua-duanya terdapat di tangkai daun sehingga tangkai menjadi lebih keras dan kuat. Jaringan penguat tersebut yaitu
A. Skelerenkim dan kolenkim
Mengapa? Kedua jaringan ini merupakab satu-satunya jaringan penguat. Jadi, opsi yang ada pilihan selain ini salah.