apakah ketika menarik dengan kuat dan cepat berarti memberikan gaya terhadap gelas berisi air? jelaskan
Fisika
RinaAnjani52
Pertanyaan
apakah ketika menarik dengan kuat dan cepat berarti memberikan gaya terhadap gelas berisi air? jelaskan
1 Jawaban
-
1. Jawaban Anonyme
jika kondisi gelasnya mengalami perubahan kecepatan maka "ya" gelas tersebut mengalami gaya
bukti 1
F=m × a
dan a =(Vt - Vo)t
maka jika terjadi perubahan kecepatan maka F "ada"
bukti 2
Impuls = P2-P1
dimana P = momentum
F (t2 - t1) = m( V2 - V1 )
jika terjadi perubahan
kecepatan maka F "ada"
dan jika maksud dari menarik dengan " kuat dan cepat " menyebabkan terjadi perubahan kecepatan pada gelas, maka YA! gelas mengalami gaya...