diketahui luas permukaan prisma tegak yan alasan nya berbentuk belah ketupat 712 cm. jika panjang masing2 diagonal alasnya 12 cm dan 16 cm,maka volume tersebut
Matematika
yaditurohman258
Pertanyaan
diketahui luas permukaan prisma tegak yan alasan nya berbentuk belah ketupat 712 cm". jika panjang masing2 diagonal alasnya 12 cm dan 16 cm,maka volume tersebut adalah????
1 Jawaban
-
1. Jawaban 3375
STEP 1 mencari tinggi prisma.
Luas permukaan prisma = (2 x luas alas) + (Keliling alas x tinggi)
712 = (2 x 1/2 x 12 x 16) + [(10+10+10+10) x tinggi)
712 = (2 x 96) + (40 x tinggi)
712 = 192 + (40 x tinggi)
712 - 192 = 40 x tinggi
520 = 40 x tinggi
tinggi = 520 / 40 = 13 cm²
(Keliling belah ketupat dihitung pada garis miring belah ketupat. Lihat gambar untuk lebih jelas)
(Ingat rumus luas belah ketupat = 1/2 x diagonal 1 x diagonal 2)
STEP 2 Mencari volume prisma belah ketupat.
Volume prisma = luas alas x tinggi
= (1/2 x 16 x 12) x 13
= 92 x 13
= 1248 cm³