suatu limas memiliki alas berbentuk persegi panjang dengan ukuran 25cmx15cm jika tinggi limas 7cm volume limas adalah
Matematika
viraabbas
Pertanyaan
suatu limas memiliki alas berbentuk persegi panjang dengan ukuran 25cmx15cm jika tinggi limas 7cm volume limas adalah
2 Jawaban
-
1. Jawaban dnnyz07
Mencari volume limas
V = 1/3 x L. Alas x tlimas
V = 1/3 x (p x l) x t
V = 1/3 x 25 x 15 x 7
V = 25 x 5 x 7
V = 875 cm3
Maka volume limas = 875 cm3
Smgmmbntu^^ -
2. Jawaban Anonyme
p = 25 cm
l = 15 cm
t. limas = 7 cm
Volume limas
= 1/3 x L. alas x t. limas
= 1/3 x p x l x t limas
= 1/3 x 25 x 15 x 7
= 25 x 5 x 7
= 125 x 7
= 875 cm³