Fisika

Pertanyaan

Sebuah mobil bermassa 3 ton yang sedang bergerak memiliki momentum 180.000 kg m/s. Besarnya kecepatan yang dimiliki mobil tersebut adalah .... km/jam

1 Jawaban

  • diketahui:
    ·Massa = 3 ton = 3000kg
    ·Momentum = 180.000 Kg.M/s = 648000 kg.km/jam
    ·Kecepatan = ?

    dijawab:
    ·P = M.v
    ·v = 648000/3000
    ·v = 216 km/jam


Pertanyaan Lainnya