Johan mendapat nilai tes matematika sbb: 70, 60, 95, dan 95. Berapakah nilai tes kelima yang harus diperoleh supaya nilai rata - rata menjadi 80 ?
Matematika
akhmalmahyudi
Pertanyaan
Johan mendapat nilai tes matematika sbb: 70, 60, 95, dan 95. Berapakah nilai tes kelima yang harus diperoleh supaya nilai rata - rata menjadi 80 ?
1 Jawaban
-
1. Jawaban Anonyme
Rata rata = Jml Nilai / Bnyk tes
80 = (70 + 60 + 95 + 95 + n) / 5
80 = (320 + n) / 5
320 + n = 80 x 5
320 + n = 400
n = 400 - 320
n = 80
Jadi nilai tes kelima harus dapet nilai 80