Geografi

Pertanyaan

Gempa menurut penyebabnya meliputi

1 Jawaban

  • A. Gempa tektonik, karena pergerakan lempeng
    B. Gempa vulkanik, karena aktivitas gunung berapi
    C. Gempa runtuhan, karena massa batuan atau tanah; akibat longsor dan ambrukan di dalam terowongan penambangan
    D. Gempa buatan, karena aktivitas manusia sehingga menimbulkan getaran; misalnya peledakan gunung

    Semoga membantu

Pertanyaan Lainnya