Biologi

Pertanyaan

aliran air pada tipe ascon adalah melalui ostia terus ke... a. saluran-spongosoel-oskulum b. saluran-rongga berkoanosit-spongosoel c.rongga berkoanosit-saluran-spongosoel d. saluran bercabang-rongga berkoanosit-spongosoel e. saluran-rongga berkoanosit-saluran- spongosoel

1 Jawaban

  • [tex]Zoologi, Fisiologi, Anatomi[/tex]

    Tipe askon memiliki jalur air setelah melewati ostia yaitu
    A. Saluran-Spongoesel-Oskulum
    Mengapa? Jalur ini merupakan jalur tipe askon karena memiliki jalur yang sangat sederhana.

Pertanyaan Lainnya