Sejarah

Pertanyaan

Berikut ini bukan merupakan penyebab perlawanan rakyat maluku yang di pimpin pattimura terhadap belanda adalah

1 Jawaban

  • Perang maluku yang dipimpin oleh Kapitan Pattimura pada awalnya terjadi ketika Belanda kembali berkuasa pada tahun 1817, monopoli diberlakukan lagi. Diberlakukan lagi sistem ekonomi uang kertas yang sangat dibenci dan keluar perintah sistem kerja paksa (rodi). Belanda tampaknya juga tidak mau menyokong dan memerhatikan keberadaan gereja Protestan dan pengelolaan sekolah-sekolah protestan secara layak, Pada masa pemerintahan kolonial Hindia Belanda, monopoli di Maluku terus dijalankan. Beban rakyat semakin berat. Selain penyerahan wajib, masih juga harus dikenai kewajiban kerja paksa, penyerahan ikan asin, dendeng, dan kopi. Mereka yang melanggar ditindak tegas. Tindakan pemerintah Hindia Belanda tersebut semakin menimbulkan penderitaan
    dan kesengsaraan terhadap rakyat, inilah yang menjadi penyebab rakyat marah dan meletusnya perang maluku.

Pertanyaan Lainnya