warna pada tinja dipengaruhi oleh
Biologi
yanuarwawan
Pertanyaan
warna pada tinja dipengaruhi oleh
1 Jawaban
-
1. Jawaban KrisnaAgungMurti
dipengaruhi oleh garam empedu yg mengandung bilirubin. nah, bilirubin inilah yg menyebabkan tinja atau ee serta urine kita menjadi kuning. zat biliribin dihasilkan di empedu bersama garam empedu
semoga bermanfaat, sukses selalu :)