Roda sepeda berputar 80 kali dan menempuh jarak 400 meter. Panjang jari jari roda tersebut adalah..
Matematika
ekimareta10
Pertanyaan
Roda sepeda berputar 80 kali dan menempuh jarak 400 meter. Panjang jari jari roda tersebut adalah..
1 Jawaban
-
1. Jawaban Anonyme
Bab Lingkaran
Matematika SMP Kelas VII
Keliling lingkaran = jarak tempuh : putaran
2 x π x r = 400 m : 80
2 x 3,14 x r = (400 x 100) : 80
r = 500 : 6,28
r = 79,62 cm