luas Dua buah segitiga masing-masing 30 cm kuadrat dan 32 cm kuadrat perbandingan yang senilai untuk luas kedua segitiga itu adalah
Matematika
maya413
Pertanyaan
luas Dua buah segitiga masing-masing 30 cm kuadrat dan 32 cm kuadrat perbandingan yang senilai untuk luas kedua segitiga itu adalah
2 Jawaban
-
1. Jawaban dikisiswanto
Matematika
Bab : Perbandingan
segitiga a : segitiga b
= 30 : 32 [÷2]
= 15 : 16
___________
#Semoga bermanfaat ^_^ -
2. Jawaban binlan
a÷b
(30÷2)÷(32÷2)
15:16
(: semoga membantu
(: mf klh slh