Matematika

Pertanyaan

sebuah ban sepeda memeliki hari jari jari 56 cm. jika roda berputar 200 kali panjang lintasan yang dilalui sepeda adalah

2 Jawaban

  • Cari keliling roda dulu

    K = 2 x pi x r
    K = 2 x 22/7 x 56
    K = 44 x 8
    K = 352 cm

    Rumus panjang lintasan
    Lintasan = K x putaran
    Lintasan = 352 x 200
    Lintasan = 70.400 cm
    Atau 704 m

    ( dari cm ke m dibagi 100)
  • untuk mencari lintasan yang dilalui
    kllO x 200
    2x22/7x56 x 200
    352 x 200
    =70400 cm
    smg bermanfaat

Pertanyaan Lainnya