Kimia

Pertanyaan

tentukan reaksi berikut apakah redok atau bukan redoks a. mg(oh)2+hcl→mgcl2+h2o

1 Jawaban

  • mg(oh)2+hcl→mgcl2+h2o
    bukan redoks
    karena semua biloks sama yaitu
    biloks Mg = +2
    biloks H = +1
    biloks O = -2
    biloks Cl = -1

Pertanyaan Lainnya