Matematika

Pertanyaan

alas limas berbentuk persegi dengan panjang sisi 10 cm. jika tinggi limas 12 cm, luas seluruh bidang sisi limas adalah

1 Jawaban

  • Diket:
    limas beraturan berbentuk persegis= 10 cmt= 12 cm
    Dit: luas permukaan limas tersebut adalah ?
    *Lp= ?Jawab:
    L persegi = s x s= 10 x 10= 100
    L segitiga sisi tegak = a x t / 2= 10 x 13 / 2= 65
    Lp= jumlah luas sisi tegak + luas alas= 4 x L segitiga + L persegi= 4 x a x t / 2 + s x s= 4 x 65 + 100= 260 + 100= 360
    Jadi, luas permukaan limas tersebut adalah 360cm2

    *semoga membantu:)

Pertanyaan Lainnya