Biologi

Pertanyaan

Bagaimana proses terjadinya pembangkit listrik tenaga uap

1 Jawaban

  • 1. Dalam suatu siklus cara kerja PLTU, pertama-tama air dari dalam kondisioner itu dipompakan masuk ke dalam boiler.
    2. Setelah air menerima energi dari panas dalam boiler tersebut, kemudian secara langsung berubah menjadi uap-uap yang panas.
    3. Uap panas tersebut tadi kemudian berhasil memutar turbin yang seporos dengan posisi generator dan merubahnya dari energi panas menjadi suatu energi mekanik yang menggerakkan turbin lalu kemudian energi listrik dibangkitkan dari generator.
    4. Terakhir adalah uap yang melepaskan energi panas didalam condenser dan kemudian berubah kembali menjadi air.

Pertanyaan Lainnya