Geografi

Pertanyaan

gambar dan jelaskan proses pembentukan fosfat

1 Jawaban

  • Batu karang fosfat dalam tanah terkikis karena pengaruh iklim menjadi senyawa-senyawa fosfat yang terlarut dalam air tanah dan dapat digunakan atau diambil oleh tumbuh-tumbuhan untuk kebutuhan hidupnya atau pertumbuhannya. Penguraian senyawa organik (tumbuh-tumbuhan dan hewan yang mati serta detergen limbah rumah tangga) menghasilkan senyawa-senyawa fosfat yang dapat menyuburkan tanah untuk pertanian. Sebagai senyawa fosfat yang terlarut dalam air tanah akan terbawa oleh aliran air sungai menuju ke laut atau ke danau, kemudian mengendap pada dasar laut atau dasar danau.

    ↪semoga membantu↪
    Gambar lampiran jawaban aayyrr

Pertanyaan Lainnya