sebutkan pengurus bpupki
IPS
adhe1606
Pertanyaan
sebutkan pengurus bpupki
2 Jawaban
-
1. Jawaban Dhanisahalim
Ketua : Dr. K.R.T. Radjiman Wediodiningrat
Wakil Ketua :
a. Ichibangase (merangkap Kepala Badan Perundingan)
b. R.P. Soeroso
Kepala Sekretariat : R.P. Soeroso
Wakil Kepala Sekretariat :
a. Mr. A.G. Pringgodigdo
b. Toyohito Masuda
Anggota : 67 orang terdiri atas:
a. Lima puluh empat orang Indonesia.
b. Empat orang golongan Cina.
smoga membantu :)) -
2. Jawaban GamerNR
CharissaP12 Ambisius Ini adalah Jawaban Tersertifikasi × Jawaban tersertifikasi mengandung isi yang handal, dapat dipercaya, dan direkomendasikan secara seksama oleh tim yang ekspert di bidangnya. Brainly memiliki jutaan jawaban dengan kualitas tinggi, semuanya dimoderasi oleh komunitas yang dapat dipercaya, meski demikian jawaban tersertifikasi adalah yang terbaik dari yang terbaik. anggota BPUPKI : ir. soekarno, mr soepomo, Mr.Moh. yamin, Dr. K.R.T Radjiman wedyodiningrat, ahmad soebarjo, Drs. Moh Hatta, Abikusno Cokrosuyoso, H. Agus Hasyim, Abdulkahar Muzakir (Maaf kalo salah)
Pengurus BPUPKI : ketua : K.R.T Radjiman Wedyodiningrat, wakilnya : R.P Suroso dan ichibangase dari Jepang, SEkretaris : Mr. A.G. Pringgidigdo