Matematika

Pertanyaan

sebuah tabung diameternya 220 cm tingginya 80 cm Berapa liter volume tabung itu?
Tlng jawab menggunakan caranya

2 Jawaban

  • V = 3.14 x 110 x 110 x 80
    V = 3.039.520 cm³
    V = 3.039,52 dm³
  • V = phi . r" . t
    V = 3,14 . 110 . 110 . 80
    V = 314/100 . 110 . 110 . 80
    V = 314 . 11 . 11 . 80
    V = 3.039.520 cm"
    V = 3.039 dm" / 3.039 liter

    Semoga membantu dan semoga bermanfaat...

Pertanyaan Lainnya