Fisika

Pertanyaan

Apa yang dimaksud lensa berdaya 31/2D

1 Jawaban



  • 31/2 D atau 3½ D ?

    lensa dengan kekuatan
    P = 31/2 D
    memiliki jarak fokus
    f = 1 / P
    f = 1 / (31/2) = 2/31 m ≈ 6,45 cm


    lensa dengan kekuatan
    P = 3½ D = 7/2 D
    memiliki jarak fokus
    f = 1 / P
    f = 1 / (7/2) = 2/7 m ≈ 28,6 cm

Pertanyaan Lainnya